Duel dua klub yang sedang dalam kondisi krisis kemenangan tersaji di matchday ke 18 Brazil Serie A antara Botafogo melawan Atletico Mineiro yang digelar di Olympic Stadium, Senin dinihari, pkl 02:00 Wib,(9/9/19). Botafogo dan Atletico Mineiro akan berjuang habis-habisan demui bisa mendulang kemenangan agar bisa mengembalikan kepercayaan diri seluruh tim dan memperbaiki posisi di tangga klasemen.
Kondisi Kedua Tim
Tiga laga tanpa kemenangan sedang di rasakan oleh seluruh tim Botafogo. Terakhir tim menelan kekalahan atas tuan rumah Internacional lewat skor tipis 3 – 2. Botafogo yang bermain cukup bagus membuat pelatih Barroca menilai hasil imbang patut di dapatkan oleh tim nya di lag tersebut.
Memainkan laga kandang pekan ini harus menjadi sebuah pinjakan bagi seluruh pemain kembali ke jalur kemenangan. Diego Souza sebagai penyerang tunggal berharap rekan-rekan nya mampu bermain lebih agresif dan melakukan pressing ketat agar tim nya mampu meraih poin penuh atas Atletico Mineiro. Dukungan penuh publik tentu bisa menjadi catatan agar seluruh pemain lebih semangat dalam mengangkat perfoma tim nya.
Atletico Mineiro selalu menderita kekalahan tentu menjadi alarm bagi tim nya dalam persaingan di kompetisi Brazil Serie A musim ini. Tim di nilai memiliki masalah dalam penyelesaian terakhir nya dalam 3 laga terakhir nya. Bermain menguasai bola tapi para pemain kesulitan dalam mencetak gol kegawang lawan nya.
Rodrigo Santana di perkirakan akan memainkan pola menyerang meski di laga pekan ini akan bertandang ke markas Botafogo. Chara dan Cazares di tuntut untuk lebih dari sekedar melepas umpan ke lini pertahanan. Kedua pemain yang berposisi winger tersebut di minta untuk membantu penyerang Oliveira dalam urusan mencetak gol jika mendapay celah di pertahana tuan rumah. Kekalahan beruntun tim nya harus di henti kan jika tidak ingin kembali semakin menurun posisi di klasemen.
Prediksi Susunan Pemain Botafogo
1 Fernandez / 4 Marcinho / 3 Carli / 2 Gabriel / 6 Gilson / 8 Cicero / 21 Campos / 5 Paulo / 10 Santana / 9 Dos Santos / 7 Souza
Prediksi Susunan Pemain Atletico Mineiro
20 Schengber / 6 Fabio Santos / 4 Rever / 16 Rabello / 2 Patric / 88 Jair / 8 Chara / 29 Vinicius / 7 Elias / 10 Cazares / 9 Oliveira
5 Pertandingan Terakhir Botafogo
01-09-19 Internacional 3 – 2 Botafogo
27-08-19 Botafogo 0 – 0 Chapecoense
18-08-19 Corinthians 2 – 0 Botafogo
12-08-19 Botafogo 2 – 1 Athletico-PR
05-08-19 Avai 0 – 2 Botafogo
5 Pertandingan Terakhir Atletico Mineiro
02-09-19 Corinthians 1 – 0 Atletico Mineiro
28-08-19 La Equidad 1 – 3 Atletico Mineiro
24-08-19 Atletico Mineiro 0 – 1 Avai
21-08-19 Atletico Mineiro 2 – 1 La Equidad
18-08-19 Athletico-PR 1 – 0 Atletico Mineiro
Prediksi Skor
Botafogo 1 – 1 Atletico Mineiro