Menu

Prediksi Bola Arsenal Vs Fiorentina 21 Juli 2019

18 Juli 2019 - PREDIKSI BOLA

Arsenal dan Fiorentina berhasil meraih kemenangan pertama nya di turnamen pramusim International Champions Cup 2019. Dilaga kedua akhir pekan ini Arsenal dan Fiorentina saling berhadapan satu sama lain di Bank of America Stadium. Kedua tim di musim baru ini bertekad bangkit dari musim lalu yang mengecewakan bagi kedua tim. Fiorentina tentu memanfaatkan laga melawan tim besar di turnamen ini sebagai pelajaran bagi tim nya agar siap meraih prestasi yang lebih baik, sementara Arsenal yang masih berjalan mulus dalam 2 ujicoba yang sudah di jalani sangat bersemangat kembali meraih kemenangan di laga melawan Fiorentina.

Kondisi Kedua Tim

The Gunners Arsenal setelah mampu mengalahkan klub MLS Colorado dalam laga persahabatan pertama nya di musim ini, Pasukan Unai Emery kembali melanjutkan penampilan bagus kala menang atas tim kuat asal Jerman Bayern Munchen dengan skor 2 – 1. Unai Emery yang menurukan pemain utama di babak pertama tidak mampu menciptakan gol. Baru di babak kedua berhasil memecah kebuntuan setelah bola sodoran dari Arsenal salah di atisipasi oleh pemain Bayern Munchen dan masuk kegawang nya sendiri, sempat mendapat balasan gol yang membuat kedudukan imbang 1 – 1 Arsenal berhasil menang setelah pemain muda Eddie Nketiah mampu mencetak gol kemenangan bagi tim nya di menit 88.

Keberhasilan Arsenal mengalahkan Bayern Munchen meski hanya laga persahabatan tetap saja dapat berdampak positif bagi tim di musim ini. Memainkan laga persahabatan ke 3 melawan wakil Italia Fiorentina peluang the Gunners cukup besar untuk kembali meneruskan hasil positif tim nya. Para pemain muda di yakini semakin bersemangat untuk menunjukan kualitas yang di miliki. Penyerang muda Eddie Nketiah menjadi pemain yang mendapat sorotan penuh dari sang pelatih setelah mampu tampil apik dalam dua laga ujicoba musim ini. Kemungkinan untuk turun di laga melawan Fiorentina sangat lah besar.

La Viola Fiorentina berhasil menang atas wakil Meksiko Guadalajara di laga pertama kemaren dengan skor tipi 2 – 1, Pelatih Vincenzo Montella di laga tersebut cukup puas dengan penampilan yang di tunjukan oleh para pemain nya , salah satu nya pemain muda Riccardo Sottil yang nampak nya akan menjadi salah satu pemain yang mendapat kepercayaan dari sang pelatih untuk menunjukan kualitas nya mampu mencetak gol kemenangan bagi tim nya di menit 52, pengerakan nya dari sisi sayap mampu membuat pertahanan Guadalajara kewalahan. Fiorentina yang di musim ini berusaha bangkit dari keterpurukan perfoma mereka di musim lalu bakal memanfaatkan laga ujicoba musim ini dengan sebaik mungkin. Melawan Arsenal di laga kedua pekan ini Fiorentina bakal tetap mencoba menurunkan kembali Riccardo Sottil untuk mendampingi penyerang utama musim ini Giovanni Simeone dalam membongkar pertahanan Arsenal, para pemain sangat bersemangat dalam menghadapi laga melawan Arsenal dan berusaha maksimal meraih kemenangan.

Prediksi Susunan Pemain Arsenal

1 Leno – 25 Jenkinson – 21 Chambers – 20 Mustafi – 60 Thompson – 28 Willock – 34 Xhaka – 35 Martinelli – 10 Ozil – 7 Mikhitaryan – 30 Nketiah

Prediksi Susunan Pemain Fiorentina

1 Dragowski – 15 Terzic – 6 Ranieri – 31 Hugo – 2 Venuti – 14 Dabo – 18 Cristoforo – 20 Castrovilli – 10 Saponara – 9 Simeone – 11 Sottil

Lima Pertandingan Terakhir Arsenal

18-07-19 Arsenal 2 – 1 Bayern Munchen

16-07-19 Colorado 0 – 3 Arsenal

20-05-19 Chelsea 4 – 1 Arsenal

10-05-19 Valencia 2 – 4 Arsenal

03-05-19 Arsenal 3 – 1 Valencia

Lima Pertandingan Terakhir Fiorentina

17-07-19 Fiorentina 2 – 1 Guadalajara

14-07-19 Fiorentina 6 – 1 Real Vicenza

10-07-19 Fiorentina 21 – 0 Val di Fassa Team

27-05-19 Fiorentina 0 – 0 Genoa

19-05-19 Parma 1 – 0 Fiorentina

Prediksi Skor

Arsenal 2 – 2 Fiorentina