Menu

Man City Bidik Bek Tengah Villarreal Pau Torres

14 Juni 2020 - Berita Bola, Premier League

Musim ini lini pertahanan Man City menjadi titik yang butuh perbaikan di musim depan. Sulit nya Man City bersaing dengan Liverpool dikarenakan lini pertahanan tim nya sangat keropos dibandingkan dengan musim sebelum nya. Oleh seba itu Man City menargetkan pemain yang berposisi sebagai bek tengah.

Man City tidak ini masalah tersebut kembali terjadi di musim depan sebab itu klub sedang mencari bek tengah yang potensial. Pekan ini Man City dikabarkan mengincar bek tengah Villarreal Pau Torres. Perfoma Pau Torres bersama Villarreal cukup menarik minat Man City dan pelatih Pep Guardiola.

Potensi Besar

Pau Torres saat ini baru berusia 23 tahun dan mampu menjadi pilar penting bagi klub nya serta timnas Spanyol. Man City menilai Pau Torres sosok yang pas untuk mendampingi Laporte sebagai duet di lini belakang tim nya musim depan. Giardiola sendiri juga sangat senang denagn potensi besar yang bisa ditampilkan oleh Pau Torres.

Guardiola sangat yakin Pau Torres bisa menjadi salah satiu bek hebat di masa depan. Gaya permainan nya yang tidak kenal kompromi juga memiliki kekuatan dalam duel udara bisa menjadi solusi bagi masalah yang sedah di hadapi oleh Man City.

Harga Mahal

Pau Torres yang sudah menjadi andalan Villarreal dalam dua musim terakhir ini merupakan pemain yang tidak mudah didatangkan oleh Man City. Saat ini selain kontrak panjang sang pemain dengan klubnya Man City juga harus mengeluarkan dana yang besar jika ingin membawa Pau Torres ke Etihad Stadium.

Selain Man City Pau Torres juga sudah terlebih dahulu di incar oleh Arsenal yang sangat mengagumi kualitas yang dimiliki bek 23 tahun tersebut. Man City sendiri tampak nya sangat serius dalam mendapat jasa Pau Torres untuk memperkuat skuad nya. Guardiola sendiri akan turun membantu untuk bisa merekrut sang bek di musim depan.